Transfer Titus Bonai ke klub Thailand, BEC Tero Sasana, terancam gagal.
Striker Persipura Jayapura tersebut terganjal International
Transfer Certification dari Persipura. sampai saat ini persipura belum memberikan surat untuk pengurusan ITC
ITC sangat penting bagi pemain yang ingin
bermain di luar negeri. Dalam hal ini, kami belum membuat ITC untuk
Tibo. Dia harus minta persetujuan dari Persipura terlebih dahulu.
Tibo beberapa waktu lalu sudah diperkenalkan secara resmi oleh pihak
BEC Tero, ia akan mengenakan jersey nomor punggung 25 di
Thailand Premier League. Tibo diperkenalkan dengan asumsi ITC sudah dituntaskan oleh PSSI, ternyata
sekarang terganjal.
Akan sangat disayangkan jika talenta Indonesia itu gagal bermain di liga Thailand. lantas siapa yang kan disalahkan ?????
Dan siapa yang diuntungkan jika Tibo bermain diluar negeri ? Persipura ? Jayapura ? Tibo ? Indonesia ? Atau PSSI ?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan tinggalkan komentar anda tanpa SARA, pornografi dan sopan